Ternyata Bukan untuk Melembabkan! Ini Deretan Fakta Menarik Tentang Lip Balm
Fakta menarik tentang lip balm.-Sumber foto: sumateraekspres.bacakoran.co-
1. Tidak melembabkan
Lip balm pada dasarnya tidak melembabkan bibir atau kulit. Lip balm hanya mengunci dan menyegel untuk menjaga kelembaban tetap ada.
Sehingga, bibir akan tetap lembut sepanjang hari, terutama ketika cuaca dingin dan kering. Oleh karena itu, lip balm aman untuk digunakan setiap hari.
BACA JUGA:Brazil Vs Kolombia Copa America, Siapa Juara Grup? Berikut Pridiksinya
BACA JUGA:Indahnya Wisata Goa Suruman di Bengkulu Selatan, Ternyata Simpan Sejarah Mistis Ini
2. Aman menjilat lip balm
Beberapa orang punya kebiasaan menjilat bibir mereka bahkan saat menggunakan lipstik atau lip balm.
Para ahli setuju bahwa menjilat lip balm tidak menyebabkan masalah kesehatan yang signifikan kecuali sakit perut ringan di beberapa kasus.
Namun, karena lip balm bukan makanan, sebaiknya tidak dikonsumsi.
3. Lip balm tidak membuat kecanduan
Sebagian orang mungkin takut menjadi kecanduan dalam menggunakan lip balm dan tidak bisa keluar rumah tanpanya.
Namun, para ahli mengatakan bahwa menggunakan terlalu banyak lip balm dapat menyebabkan iritasi bibir dan berbahaya dalam jangka panjang.
4. Tidak hanya untuk bibir
Lip balm tidak hanya digunakan pada bibir, tapi juga bisa digunakan pada kutikula, hidung atau area lain yang terasa kering. Selain itu, produk ini dapat digunakan untuk mengatur bentuk alis.
5. Memiliki tanggal kadaluarsa