GILA! 4 Mobil Termahal Dunia, Harganya Cukup Hingga 7 Turunan

Koenigsegg CCXR Trevita sebagai mobil termahal di dunia. Sumber foto: liputan6.com--

Bugatti adalah merek mobil mewah yang paling terkenal dan selalu mencuri perhatian. Bugatti Bolide adalah salah satu mobil termahal yang diproduksi dalam jumlah sangat terbatas.

Hanya ada 30 unit yang diproduksi dan harga perkiraannya mencapai $4,8 Juta atau sekitar Rp 71,2 Miliar. 

Dalam desainnya, Bolide menggunakan rangka karbon monocoque yang dirancang agar jauh lebih ringan dan lebih aerodinamis daripada Chiron.

Hal ini menjadikan Bolide 453kg lebih ringan dari Chiron. 

Dengan bobot yang lebih ringan dan performa yang luar biasa, Bolide mampu mencapai kecepatan jet darat yang mencengangkan, 0 hingga 100 Kpj dalam waktu 2,17 detik dan kecepatan tertinggi 500 kpj dalam waktu 20,16 detik.

Sungguh harga yang fantastis sekali bukan. 

Semoga bermanfaat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan