Daftar Harga Mobil Honda per April 2024, Mulai 167 Juta Hingga 1,4 Miliar, Berikut Rinciannya

Rincian harga mobil Honda per April 2024.-Sumber foto: mobilmo.com-

Daftar Harga Mobil Honda per April 2024, Mulai 167 Juta Hingga 1,4 Miliar, Berikut Rinciannya 

KORANRADARKAUR.ID - Daftar harga mobil Honda per April 2024 simak ini rinciannya. Honda merupakan salah satu merek dengan penjualan terbesar di Indonesia.

Brand asal Jepang ini punya 2 produk baru dengan teknologi hybrid, yakni Comfort Runabout Vehicle (CR-V) dan juga Accord.

Honda CR-V adalah sebuah Sport Utility Vehicle (SUV) buatan pabrikan otomotif Jepang Honda sejak 1996. 

CR-V tersedia dalam penggerak roda depan dan penggerak empat roda, meskipun di beberapa negara hanya tersedia penggerak empat roda saja seperti di Inggris dan Australia.

BACA JUGA:3 Mobil Gagah Bertenaga, Handal di Segala Medan, Simak Apa Saja

BACA JUGA:Memikat Pecinta Hati, Desain Motor Bebek Honda CT125 Anti Mainstream

Berikutnya seperti dikutip otodriver.com, Honda Accord adalah keluarga mobil sedan kompak hingga ukuran menengah yang dibuat oleh Honda sehingga dipasarkan secara luas pada berbagai pasar otomotif di seluruh dunia.

Mobil Honda memiliki keunggulan baik dilihat dari desainnya, mesin dan juga kehandalannya serta harganya yang lebih terjangkau.

Ada cukup banyak kelebihan Honda terutama pada produk mobil Honda. Berikut beberapa kelebihan produk Honda.

  1. Mesin Irit dan fitur mesin selalu update
  2. Spesifikasi mobil yang inovatif
  3. Harga suku cadang yang terjangkau
  4. Material dan Build Quality Produk yang Berkualitas Tinggi
  5. Harga mobil Honda terjangkau
  6. Harga jual yang tinggi 

Infomasi lebih lanjut, berikut harga mobil Honda per April 2024.

1. Mobilio

  • S MT: Rp 239,6 juta

2. City Hatchback

  • RS MT: 352,5 juta
  • RS CVT: Rp 362,5 juta
  • RS CVT with Honda Sensing: Rp 382,5 juta

3. Brio

  • Satya S MT: Rp 167,9 juta
  • Satya E MT: Rp 182,8 juta
  • Satya E CVT: Rp 198,3 juta
  • RS MT: Rp 243,1 juta
  • RS CVT: Rp 253,1 juta

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan