Agar Lulus Seleksi KIP Kuliah, Perhatikan Tips dan Syaratnya dengan Baik di Sini

Cara mudah supaya lulus seleksi KIP kuliah, dengan mudah begini syaratnya.-Sumber foto: radartasiktv.disway.id-

KORANRADARKAUR.ID - Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah adalah program pemerintah yang diperuntukkan bagi siswa yang berprestasi secara akademis dan ingin melanjutkan ke perguruan tinggi.

Namun berasal dari keluarga kurang mampu. KIP Kuliah sendiri mulai diluncurkan Tahun 2020 dan disempurnakan Tahun 2021 melalui KIP Kuliah Merdeka.

Seperti diketahui, KIP Kuliah Merdeka merupakan program bantuan sosial sekaligus langkah investasi pemerintah untuk meningkatkan akses bagi mahasiswa dari keluarga miskin atau rentan miskin.

Untuk itu, mengutip dari palpres.disway.id, bagi mereka yang memiliki KIP Kuliah ini diberikan beberapa hak tertentu, termasuk pembebasan biaya hidup dan biaya kuliah, seperti uang kuliah tunggal (UKT), hingga lulus.

BACA JUGA:Masjid Yang Pernah Dihancurkan Rasulullah SAW, Ini Alasannya

BACA JUGA:Ternyata Islam di Cina Lebih Tua Dibandingkan di Indonesia, Sejak Masa Khalifah Utsman bin Affan 

Berikut ini adalah beberapa tips yang dapat membantu kamu agar lulus beasiswa KIP Kuliah.

1. Pastikan Kamu Berasal dari Keluarga yang Kurang Sejahtera 

Ada banyak kasus penerima KIP Kuliah yang ternyata dari keluarga yang sangat mampu untuk membayar biaya kuliah. 

Sebelum mendaftar, kamu harus pastikan dirimu terlbih dahulu sebagai orang yang layak menerima beasiswa.  

2. Mencatat Jadwal Penting 

Catat jadwal-jadwal penting, misalkan catat tanggal pendaftaran, tanggal upload berkas, deadlinenya dan lainnya.  

Bila perlu, harus membuat time line jadwal dan alur kegiatannya agar mempermudah kamu dalam mempersiapkan semuanya.  

3. Mempersiapkan Berkas-Berkas  

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan