Takut Pengajuan KUR BSI 2025 ditolak, Ini Dia Tips, Syarat Beserta Cara Pengajuannya!

KUR BSI 2025. Sumber foto: koranradarkaur.id--
Dengan melengkapi semua dokumen yang diminta, peluang untuk mendapatkan pembiayaan pun menjadi lebih besar. Selain itu, saat mengisi data diri dalam proses pendaftaran online, calon debitur harus memastikan bahwa semua informasi yang dimasukkan benar dan lengkap.
Dengan begitu, proses verifikasi oleh pihak bank dapat berjalan lancar tanpa hambatan. Bagi calon debitur yang ingin mengajukan KUR BSI, berikut ini adalah informasi mengenai dua jenis produk KUR BSI yang dapat dipilih sesuai kebutuhan usaha.
BSI menawarkan dua produk KUR utama yang populer di kalangan pelaku usaha, yaitu KUR Mikro dan KUR Super Mikro. Kedua produk ini memiliki karakteristik unik yang perlu dipahami oleh calon debitur untuk menentukan pilihan yang paling sesuai.
1. KUR Mikro
- Plafon: Rp10.000.000 hingga Rp100.000.000
- Margin: Setara dengan 6 persen
- Tenor: Hingga 36 bulan
2. KUR Super Mikro
BACA JUGA:Bayar KUR BRI 2025 Mudah dan Tanpa Ribet, Cek Panduannya di Sini!
- Plafon: Rp1.000.000 hingga Rp10.000.000
- Margin: Setara dengan 6 persen
- Tenor: Hingga 36 bulan
Dengan memahami perbedaan tersebut, calon debitur dapat memilih produk KUR yang sesuai dengan skala kebutuhan usaha mereka.
Sebelum mengajukan KUR BSI, calon debitur harus memastikan bahwa mereka memenuhi semua syarat dan ketentuan yang berlaku. Berikut adalah rincian persyaratan untuk masing-masing jenis KUR:
1. Syarat Pengajuan KUR Mikro