Bodi Gagah, Honda Luncurkan GLH 150 2025
Motor Honda GLH 150 yang gagah telah diluncurkan Honda. Sumber foto: koranradarkaur.id--
Desainnya berotot namun tetap elegan, tangguh namun tetap stylish.
Lampu depan dengan LED dan belakangnya bukan sekadar penerangan, tapi bagian dari desain yang sangat menjadi perhatian bagi pencinta otomotif.
Sedangkan untuk baru tersedia di pasar otomotif Argentina dan untuk di tanah air motor belum tersedia.
Untuk harga motor di pasar global Argentina dibandrol 3.557 Peso atau setara Rp 56 jutaan.
Harga tersebut memang terbilang cukup lumayan bagi pencinta touring di Tanah Air.
BACA JUGA:Motor Honda PCX Resmi Diluncurkan Bermesin 125 CC
Dengan harga yang ditawarkan tentunya akan disesuaikan dengan kecanggihan motor.
Itulah informasi tentang motor sport produk Honda yang saat ini terus menjadi perbincangan hangat bagi pencinta otomotif.
Apabila motor ini nantinya di pasarkan di Indonesia apakah akan menjadi pilihan pencairan otomotif nantinya.
Selain itu juga motor sangat bagus digunakan untuk kegiatan sehari-hari maupun untuk kegiatan touring.
Karena apabila digunakan untuk perjalanan jauh maka pemilik kendaraan akan merasakan sensasi yang benar-benar memuaskan pengunana motor dijalan raya.
Dengan informasi yang ada bisa menjadi referensi bagi pencinta otomotif yang ingin memiliki kendaraan sport.