Desa Wisata Terbaik NTT, Ada Destinasi Apa Saja di Colol? Yuk Intip di Sini
Desa Colol Kabupaten Manggarai Timur merupakan desa wisata terbaik di Provinsi NTT-sumber foto: Koranradarkaur.id-
2. Kembar Gajah
Selain Gapura Lembah Colol yang ikonik. Air Terjun Cunca Tenda alias Air Terjun Kembar Gajah merupakan atraksi andalan di Desa Colol.
Spot ini layak disebut surga tersembunyi karena keunikan dan keindahanya. Air terjun kembar yang membelah secara alami diantara bebatuan di Wae Nunung membentuk Air Terjun ini menyerupai gajah.
Untuk mencapai Air terjun ini kita bisa menyusuri sungai Wae Nunung yang dikelilingi rimbunan kebun kopi masyarakat Dusun Racang Desa Colol.
Pemandangan sepanjang sunagi yang masih alami juga menambah keeksotikan kawasan di sekitar Air terjun Kembar Gajah ini.
Lokasi air terjun ini relatif dekat dengan kawasan pemukiman penduduk. Ini adalah salah satu tempat terbaik untuk menyepi di Desa Colol.
lMenikmati curahan air terjun yang tiada henti sambil menikmati kopi Colol yang khas jihamembawa pengalaman yang akan membuat wisawatan betah dan rinduj untuk kembali lagi.
Itulah sekilas tentang Desa Wisata Colol Provinsi NTT. *