Harus Dipahami, Inilah Contoh Kalimat Sanggah PPPK 2024 Tahap Pertama

PPPK harus tahu, ini contoh kalimat sanggah PPPK 2024 tahap pertama -sumber foto: Koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID - Selama proses seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024, masa sanggah sangat penting bagi para pelamar yang merasa ada masalah dengan dokumen atau persyaratan mereka.

Sebelum memasuki masa sanggah, peserta PPPK tentunya sudah melihat hasil seleksi administrasi mereka , yang telah diumumkan pada 30 Oktober hingga 1 November 2024.

Lebih lanjut setelah seleksi administrasi selesai, baru dilanjutkan dengan masa sanggah. Hal ini memungkinkan pelamar memberikan klarifikasi terhadap hasil seleksi administrasi yang dirasa kurang tepat.

Berdasarkan jadwal yang dirilis Badan Kepegawaian Negara (BKN), masa sanggah bagi pelamar prioritas, eks tenaga honorer dan tenaga non-ASN yang terdata dalam database BKN berlangsung dari 2 hingga 4 November 2024. 

Adapun jawaban sanggah diberikan mulai 2 hingga 6 November 2024. Selanjutnya untuk pengumuman pasca sanggah pada 5 hingga 11 November 2024. 

Dengan itu, jadwal ini memberi peluang bagi pelamar untuk memperbaiki kekeliruan dalam penilaian dokumen.

BACA JUGA:Ini Alasan BKN Buka Pendaftaran PPPK Tahap Kedua Lebih Panjang Daripada Tahap Pertama

BACA JUGA:PPPK Tahapan Verifikasi Berkas, CPNS Persiapan Tes, Simak Jadwalnya

Lebih lanjut setelah memasuki masa sanggah ini, Anda perlu mengetahui beberapa contoh kalimat sanggah yang perlu Anda pahami.

Berikut contoh kalimat snggah dalam PPPK 2024 yang perlu Anda pahami:

Mulai dari masalah teknis hingga ketidakcocokan data:

1. Dokumen Dinyatakan Belum Diunggah  

Surat pernyataan 13 poin dinyatakan belum diunggah, namun sudah di unggah. Mohon untuk diperiksa kembali.

2. Ijazah Dinyatakan Tidak Sesuai Formasi Jabatan  

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan