Gelar Karya P5, SDN 14 Kaur Cerdik Kelola Sampah Plastik

IST/RKa -- FOTO BERSAMA : Dewan guru SDN 14 Kaur foto bersama dengan pengawas SD Rosdiana, M.Pd dalam gelar karya P5 murid, Kamis 21 Desember 2023.--

Dengan melihat permasalahan dalam gaya hidup berkelanjutan global. Dengan begitu, pihaknya mulai mengambil aksi yang membantu keberlanjutan hidup di bumi.

Dengan adanya aksi sehari-hari yang dapat dilakukan sebagai komunitas, juga berperan dalam keberlanjutan kehidupan di bumi. 

"Semoga melalui kegiatan ini, kami bisa mendapatkan wawasan dan bekal tentang pembelajaran. Disiplin ilmu dalam mengamati, dan memikirkan solusi terhadap permasalahan di lingkungan sekitar. Untuk menguatkan berbagai karakter yang sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila," harapnya.(fps)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan