Waspada! Ini Jenis Ikan Hias Beracun, Sangat Berbahaya dan Mematikan

Jenis ikan hias beracun-sumber foto: Koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID – Di seluruh dunia, ada lebih dari 30.000 spesies ikan yang berbeda hidup baik yang hidup di lautan dan badan air tawar. 

Beberapa di antaranya kemudian dibudidayakan sebagai ikan konsumsi dan ada juga dipelihara sebagai ikan hias. 

Namun ternyata, tidak semua ikan hias aman untuk dipelihara, terdapat jenis-jenis ikan hias yang beracun sehingga sangat berbahaya dan mematikan.

Banyak orang tertarik untuk memelihara berbagai jenis ikan hias karena bentuknya  yang indah dan menarik. Namun, tidak semua ikan hias aman untuk dipelihara, terutama jika mereka beracun. 

Ikan hias beracun bukan hanya berbahaya bagi manusia, tetapi juga dapat membahayakan lingkungan dan ekosistem akuatik.

Banyak jenis ikan hias predator yang dapat menggigit seperti piranha, tetapi ada juga yang dapat membuat atau memproduksi racun. 

BACA JUGA:Tertarik Memelihara Ikan Hias, Simak Cara Perawatan Agar Sehat dan Berumur Panjang!

BACA JUGA:Tertarik Memelihara Ikan Hias di Rumah, 4 Jenis Ikan Hias yang Mudah Dirawat

Ikan-ikan ini tidak hanya beracun untuk habitat akuarium, tetapi mereka juga dapat membuat sengatan atau tusukan yang mengerikan pada orang yang merawatnya.

Dengan mengetahui beberapa spesies ikan yang beracun ini, tentunya tidak hanya memberikan pengetahuan bagi kamu yang ingin atau tertarik untuk memelihara atau mengonsumsinya, tetapi juga memberikan kamu kewaspadaan saat berenang di laut.

Dikutip dari momsmoney.kontan.co.id, berikut adalah jenis-jenis ikan hias yang berbahaya:

1. Ikan Buntal

Ikan buntal juga disebut blowfish atau swellfish. Mereka adalah salah satu dari sekitar sembilan puluh spesies ikan dari keluarga Tetradontidae yang terkenal karena kemampuan mereka untuk mengembangkan tubuh menjadi ukuran yang besar saat mereka merasa terancam atau terganggu. 

Mereka memiliki kulit yang keras, biasanya berduri, dan gigi mereka menyatu dan membentuk sturtur seperti paruh dengan belahan di tengah setiap rahang. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan