BACA JUGA:Rencana Membangun Rumah Tangga! Ini 5 Hal yang Harus Dibicarakan
5. EXTICA EDP Pure Lily (60 ml)
Parfum yang anggun dengan aroma woody floral musk dari parfum dengan kesan mewah, hangat dan tentu saja menenangkan.
Parfum yang sangat tepat untuk jalan-jalan dengan teman yang baru dengah harga sekitar Rp 200 ribuan untuk ukuran 60 ml.
6. Byredo Mumbai Noise (100 ml)
Parfum terakhir direkomdasikan yang juga tahan lama adalah Byredo Mumbai Noise. Parfum wanita dan pria ini minyak wangi ini tergolong unisex.
Dengan ciri khas dari Byredo Mumbai Noise aromanya yang unik. Parfum yang dipadukan davana, kopi, tonka, bean, agarwood, sandalwood dan labdanum.
Parfum menghasilkan wangi woody spicy bercampur dengan kopi, sehingga memberikan kesan bold dan eksotis untuk dirimu.
Parfum yang terbilang cukup mahal dengan harga Rp Rp 2-3 jutaan untuk ukuran 100 ml.
Bila kamu sudah membaca artikel di atas, silakan kamu pilih parfum yang kamu suka. Selamat mencoba parfum dengan aroma wangi sepanjang hari. ***