Mutasi Asisten, 3 Kajari dan Promosi Koordinator di Kejati Bengkulu, Ini Daftar Namanya

Sabtu 25 May 2024 - 05:32 WIB
Reporter : Riska Ayu Kurniati
Editor : Daspan Haryadi

4. Wuriadhi Paramita

Wuriadhi Paramita akan menjabat sebagai Kajari Tegal di Slawi. Wuriadhi Paramita sebelumnya menjabat sebagai Kajari Seluma.

Sedangkan penggantinya adalah Eka Nugraha yang sebelumnya mejabat sebagai Koordinator pada Kejaksaan Tinggi Sumut.

5. Muhammad Yunus

Muhammad Yunus yang sebelumnya menjabat sebagai Kajari Kaur akan mendapatkan jabatan baru sebagai Kajari Blitar.

Sedangkan penggantinya Pofrizal yang sebelumnya menjabat sebagai Koordinator Kejati Bengkulu, sedangkan penggantinya Chandra Kirana yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala seksi pertimbangan Hukum pada Asisten Bidang TUN Kejati Sumsel.

BACA JUGA:Inovasi Bupati Bengkulu Selatan, Dorong Seluruh Sekolah Terapkan Pelajaran Tentang Adat

BACA JUGA:Tanam Perdana Padi Gogo di Bengkulu Selatan, Dihadiri Pejabat Kementan RI, 64 Koptan Terima Bantuan Bibit dan

6. Budi Nugraha

Budi Nugraha akan dipromosikan menjadi Kajari Luwi Timur di Malili. BudI Nugraha sebelumnya menjabat sebagai Koordinator Kejati Bengkulu.

Untuk penggantinya adalah Rozano Yudistira yang sebelumnya menjabat sebagai Kasi penuntutan Bidang Tindak Pidana Khusus Kejati Bengkulu.

Dikutip dari rbtv.disway.id, dalam berita sebelumnya Jaksa Agung Republik Indonesia ST. Burhanuddin kembali memutasi beberapa Kajati, termasuk Kajati Bengkulu.

Diketahui jika mutasi tersebut tertuang dalam Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor: 121 Tahun 2024 Tertanggal 21 Mei Tentang Pemindahan, Pemberhentian dan Pengangkatan dari dan dalam Jabatan Struktural Pegawai Negeri Sipil Kejaksaan Republik Indonesia. 

BACA JUGA:Dapat Kado Puskesmas Terbaik Saat HUT Kabupaten Kaur Ke-21, Ini Penjelasan Kapus Linau

BACA JUGA:Bahaya Jika Supir Lalai, Begini Pesan Kapolsek

Dalam mutasi ini, Syaifudin Tagamal mantan Wakajati Bengkulu yang saat ini menjabat sebagai Kepala Pusat Pemulihan Aset Kejagung RI akan menggantikan Rina Virawati sebagai Kepala Kejaksaan Tinggi Bengkulu.

Kategori :