Honda Giorno 125, Motor Klasik Siap Jadi Tren Terbaru Tahun 2025

Minggu 12 Jan 2025 - 10:09 WIB
Reporter : Ujang Tamarozi
Editor : Daspan Haryadi

KORANRADARKAUR.ID- Tahun 2025 Honda mengeluarkan berbagai produk motor matic yang tentunya bebas Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) atau PPN 12 persen.

Adapun produk Honda di gadang-gadang akan menjadi tern di pasar otomotif adalah Honda Giorno 125.

Yang mana motor matic dibekali mesin 125cc sehingga motor tidak terkena PPN 12 persen.

Dikutip dari artikel garud60detik.com Honda menghadirkan inovasi menarik untuk motor matic, yang mana Honda Giorno 125 dengan desain retro klasik dipadukan dengan teknologi modern, motor menarik perhatian para pencinta otomotif dan motor menjadi tren baru di pasar otomotif. 

Honda Giorno 125 kembali dipasarkan tentunya dengan desain yang menarik.

Motor memiliki  bodi agak bulat yang elegan dan memilki  garis-garis halus, Honda Giorno dengan estetika klasik.

Lampu depan bulat dengan aksen krom serta jok yang nyaman menambah daya tarik visual tersendiri. 

BACA JUGA:Honda PCX, Idola Baru Motor Matic, Ini Spesifikasinya

Motor tersedia dalam berbagai pilihan warna pastel yang cerah, Giorno 125 memberikan kenyamanan berkendara yang optimal salah satu keunggulan Honda Giorno 125.

Sedangkan untuk jok motor sangat empuk  apabila motor digunakan untuk perjalanan jauh maka akan sangat nyaman.

Selian jok empuk juga untuk ruang kaki pada motor juga luas dan memberikan keleluasaan bagi pengendara untuk bergerak. 

Honda Giorno 125 juga dilengkapi dengan berbagai fitur modern. Yang mana panel instrumen digital yang informatif berfungsi untuk memudahkan penguna kendaraan untuk memantau informasi penting seperti kecepatan dan tingkat bahan bakar minyak.

BACA JUGA:Honda Giorno 125, Motor Stail Untuk Anak Muda, Pesaing Honda Beat

Fitur pengisian daya USB yang tersedia memudahkan penguna kendaraan untuk mengecas Hp dan penguna kendaraan tetap nyaman dan aman. 

Ditenagai oleh mesin 125cc yang efisien, Honda Giorno 125 menawarkan performa yang responsif dan bertenaga.

Kategori :