Cara Atasi Kaca Luar Berembun Suzuki APV 2024, Ini Trik Jitunya

Kamis 14 Nov 2024 - 09:19 WIB
Reporter : Bahman Hadi
Editor : Dedi Julizar

Selain itu, bukalah kaca bagian samping sedikit supaya suhu pada kabin dapat seimbang guna meminimalisir munculnya embun. Supaya penglihatan pengemudi merasa nyaman dalam berkendara.

Apa lagi hujan deras ditambah jalan kurang bersahabat dan banyaknya jalan berlubang tentu sangat penting untuk lebih berhati-hati.

Kemudian, atur sirkulasi udara dan jangan mengarahkan angin pada kaca mobil dan dengan begitu, maka embun tidak kembali muncul meskipun dalam cuaca hujan ketika menggunakan All New Suzuki APV 2024.

BACA JUGA:All New Suzuki APV 2024 Kendaraan Tangguh, Begini Cara Cek Power Steering

Ini harus menjadi pelajaran penting dalam berkendara semua jenis mobil termasuk Suzuki APV. Sebab bila tidak melakukan hal tersebut, maka ketika berkendara musim hujan akan mempengaruhi penglihatan.

Karena embun merupakan persoalan yang penting bila menempel di kaca mobil anda ketika berpergian. Hilangkan dengan cara-cara tersebut agar perjalanan bersama keluarga tercinta tetap nyaman.

Dalam berkendara keselamatan merupakan diutamakan, rawat dengan rutin semua komponen mobil kesayangan anda termasuk All New Suzuki APV 2024.

Perjalanan akan menjadi nyaman dan berkendara pada saat hujan deras tidak ada hambatan dan pastikan AC mobil dalam kondisi bagus.

Kategori :