Berapa Luas Ideal Kebun Sawit? Skala Perorangan dan Perusahaan

Selasa 17 Sep 2024 - 12:03 WIB
Reporter : Hery Kurniawan
Editor : Dedi Julizar

Maka jangan khawatir. 

Banyak petani di Indonesia yang cuma memiliki lahan seluas 10 hektar. 

Namun perkebunan mereka dan tetap meraih laba dari hasil panen yang cukup memuaskan. 

Sepuluh hektar luas perkebunan kalau dikelola dengan baik dan benar serta menggunakan produk organik.

Dan penggunaannya dilakukan dengan tepat pasti akan memberikan hasil panen yang banyak dan berkualitas. 

Meski dengan lahan yang tidak terlalu luas.

Tetap saja pohon-pohon yang ditanam harus tetap dirawat dengan baik dan sedetail-detailnya. 

Pemupukan, pembasmian hama, cara bibit dan cara panen yang tepat akan memberikan hasil yang luar biasa. 

Terbukti dari banyaknya petani independen yang malah sukses mengembangkan kebun sawit-sawit mereka dari dulu hingga sekarang.

BACA JUGA:Ancaman Paslon Tunggal, Relawan Kotak Kosong Bermunculan

BACA JUGA:Honorer yang Lulus PPPK 2024, Segini Gaji Pertama Mereka

Perusahaan

Berbeda dengan petani independen dan petani kecil.

Perusahaan kelapa sawit biasanya harus membuka paling tidak 6.000 hektar untuk luas lahan. 

Ini agar bisa menghasilkan hasil panen yang maksimal. 

Dari perkebunan besar ini setidaknya harus menghasilkan 30 ton Tandan Buah Segar (TBS). 

Kategori :