Musim Angin Selatan, Nelayan Dua Kecamatan Diimbau Tidak Melaut

Kondisi Laut di Desa Merpas Kecamatan Nasal musim angin selatan. Sumber foto: koranradarkaur.id--
"Kami terpaksa tidak melaut, tapi kami berharap cuaca cepat membaik agar kami bisa kembali melaut dan memenuhi kebutuhan hidup keluarga."
Terpisah, nelayan lain Budi (52) juga menambahkan, meskipun pendapatan terganggu, keselamatan tetap menjadi prioritas utama bagi nelayan.
Meski harus menunggu beberapa hari hingga cuaca membaik, nelayan tetap berharap agar kondisi laut segera kembali normal.
Agar mereka bisa kembali melanjutkan pekerjaan mereka yang merupakan satu-satunya sumber mata pencaharian bagi banyak keluarga di pesisir tersebut.
"Memang masih ada nelayan yang melaut, tapi, hanya beberapa nelayan saja yany melaut, sebab cuaca masih kurang bagus. Kalau saya pribadi belum berani, untuk melaut khawatir terjadi hal yang tidak diinginkan," terangnya.