Jangan Sampai Salah, Honorer Guru Ingin Mendaftar PPPK 2024 Wajib Mengtahui 4 Kategori Ini

Honorer guru yang ingin mendaftar PPPK 2024 wajib mengeahui 4 kategori ini. -Koranradarkaur.id-

Adapun guru honor tertentu yang wajib memiliki pengalaman mengajar minimal 8 tahun untuk bisa melamar seleksi PPPK 2024.

Guru honorer yang dikatakan adalah, mereka yang ingin melamar seleksi PPPK untuk formasi pengawas sekolah.

Hal ini ditetapkan pada Diktum 10 keputusan MenPAN - RB Nomor 347 Tahun 2024 berikut ini.

BACA JUGA:Peserta CPNS 2024 Cek Dulu Ini! 8 Poin Penting Harus Kalian Pelajari Setelah Melakukan Seleksi SKD

Ketentuan pengalaman bagi JF pengawas sekolah sebagaimana dimaksud pada Diktum 8 huruf b, paling singkat 8 tahun sebagai guru.

Jadi pada seleksi PPPK 2024, guru honorer bisa melamar jabatan pengawas sekolah dengan ketentuan sudah menjadi guru minimal selama 8 tahun.

Artinya, sebagai guru, wajib memiliki pengalaman mengajar selama 8 tahun untuk melamar jabatan pengawas sekolah.

formasi PPPK lainnya, guru honorer harus memiliki pengalaman belajar sekurang - kurangnya dua tahun. Nah  itulah tadi syarat guru honorer yang akan melamar jabatan pengawas sekolah pada seleksi PPPK tahun 2024. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan