KORANRADARKAUR.ID – Kunci bengkel merupakan peralatan dengan bentuk segi 6 yang berbentuk setengah lingkaran. Kunci ini memiliki ukuran dan besaran sudut beragam variasi.
Dimulai dari yang berukuran 6 hingga 36 milimeter. Umumnya, bagian ujung dari kunci mempunyai diameter yang beragam. Contohnya ujung kiri berukuran 7 mm namun pada ujung kanannya bisa berukuran 10 mm.
Dengan begitu apabila kamu mempunyai kendaraan mobil maupun motor, maka kunci bengkel wajib anda miliki di rumah. Di mana kunci ini akan digunakan pada mesin maupun alat-alat tertentu.
Seperti dikutip bengkuluekspress.disway.id, dalam content ini akan menjelaskan beberapa kunci bengkel yang wajib kalian miliki di rumah.
Namun jika kamu mempunyai sebuah bengkel, maka kamu wajib untuk memiliki sebuah alat yang bernama powertools seperti contohnya gerinda, alat bor dan lain semacamnya.
BACA JUGA:BURUAN! Pria Lulusan SMA/SMK Berpeluang Kerja di JNT Cargo
Adapun jenis kunci bengkel yang wajib anda miliki di rumah, yakni sebagai berikut:
1. Kunci Ring
Kunci ring adalah kunci dengan bentuk heksagon pada bagian rahangnya. Fungsi utama dari kunci ini adalah untuk menjangkau bagian atau sudut tersempit pada sebuah mesin.
Pada umumnya, kunci ring banyak digunakan untuk membuka ataupun mengencangkan baut. Kunci ini sangat efektif dalam mengencangkan baut yang kamu pasang sehingga tidak akan lepas dari penampangnya.
2. Kunci Pas
Kunci pas adalah salah satu alat yang pasti akan sangat berguna di bengkel. Kunci pas juga pada umumnya memiliki ukuran yang seragam.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Universitas Ahmad Dahlan di Banyak Posisi, Cek Formasinya di Sini!
Contohnya, jika sebuah kunci ring memiliki ukuran sepuluh millimeter, maka diameternya juga akan berukuran sepuluh milimeter. Inilah mengapa kunci ini sering disebut sebagai kunci pas.
3. Kunci Busi