Yang mana, jas hujan dengan merk Axio ini hanya dijual dengn harga sebesar Rp 185 ribu saja.
Adapun kelebihan jas hujan yang satu ini, selain terbuat dari dua bahan yaitu furing ringan untuk bagian dalam dan taslan waterproof tebal untuk bagian luarnya.
Produk ini sangat ringan dan nyaman untuk digunakan. Selain itu, produk ini dibuat dengan sistem jahit sealed hot press atau jahir double supaya bagian lipatannya kuat.
Terdapat juga lapisan spotlight pada beberapa bagian sehingga sangat cocok digunakan di malam hari.
2. Eiger Riding Rexon Rainsuit
Rekomendasi kedua jas hujan paling bagus, tahan lama dan anti sumbek yakni, Eiger Riding Rexon Rainsuit.
Jas hujan yang satu ini memang terkenal akan produk-produk outdoornya.
Jas hujan ini dibuat dari bahan dasar PVC berkualitas yang akan membuat kamu tetap kering ketika berkendara di tengah guyuran hujan sekalipun.
Jas hujan ini adalah salah satu jas hujan terbaik yang menggunakan bahan halus pada bagian dalamnya.
Sehingga tidak membuat gerah ketika digunakan dalam jangka waktu yang lama.
BACA JUGA:Agar Performa Mesin Mobil Tak Menurun, 4 Perawatan Wajib Mobil Pasca Mudik Lebaran
BACA JUGA:5 Varian Motor Yamaha Second yang Diburu, Berikut Harganya di Bengkulu
3. Respiro Rain Suit R2
Rekomendasi ketiga jas hujan paling bagus, tahan lama dan anti sumbek yakni Respiro Rain Suit R2.
Jas hujan yang satu ini terbuat dari bahan yang berkualitas pada bagian luar maupun bagian dalamnya.
Pada bagian luar, jas hujan ini memakai bahan PES coating PU yang menjadikannya tak hanya waterproof, tapi juga tahan lama dan anti sobek.