Malu Pakai Motor Kopling, Mesin Sering Mati, Begini Cara Menghindarinya

Minggu 29 Dec 2024 - 07:29 WIB
Reporter : Rega Jusa
Editor : Daspan Haryadi

KORANRADARKAUR.ID - Bagi pemilik motor kopling manual. Pengalaman mesin, yang sering mati. Saat berkendara, bisa sangat menjengkelkan.

Namun, sebelum panik, perlu diketahui, bahwa kejadian ini.

Umumnya disebabkan, oleh kesalahan dalam pengoperasian kopling. Beberapa faktor, yang memengaruhi hal ini.

Sering kali dianggap sepele, tetapi dapat berdampak besar, pada kinerja mesin motor. Dikutip dari gridoto.com  beberapa penyebab utama.

Mesin motor kopling, manual mati, serta cara menghindarinya.

1. Lepas Kopling Terlalu Cepat

Kesalahan pertama, yang sering terjadi adalah, melepaskan tuas kopling, terlalu cepat. Saat mengoperasikan motor kopling manual.

BACA JUGA:7 Motor Kopling Irit BBM, Cocok Kendaraan Harian, Cek Nama-Namanya di Sini Ya!

Penting untuk melepaskan, tuas kopling. Secara perlahan, dan bertahap. Jika tuas kopling dilepas, terlalu cepat.

Sebelum mesin berputar, cukup kencang. Mesin akan kesulitan, untuk mendorong motor, dan akhirnya mesin mati.

Untuk menghindari hal ini, pastikan untuk melepaskan kopling perlahan-lahan.

Hingga motor, mulai bergerak, dan baru lepaskan kopling. Sepenuhnya setelah motor, berjalan dengan normal.

2. Tidak Menurunkan Gigi Saat Berhenti

Penyebab kedua, yang umum terjadi adalah, tidak menurunkan, posisi gigi saat berhenti.

Misalnya, jika anda berhenti dalam posisi gigi tiga, mesin akan kesulitan untuk menggerakkan, motor saat anda mulai, jalan lagi.

Kategori :