KORANRADARKAUR.ID - Desa Wisata Lako Akelamo terletak di Kecamatan Sahu Kabupaten Halmahera Barat Provinsi Maluku Utara.
Untuk sampai ke Desa Wisata Lako Akelamo. Bagi pengunjung yang berasal dari luar Pulau Halmahera, tersedia beberapa alat transportasi untuk sampai di Kota Jailolo.
Sedangkan bagi pengunjung yang berasal dari Kota Ternate.
Untuk sampai ke desa wisata ini biasanya menggunakan speed boat ke Kota Jailolo sebagai ibu Kota Kabupaten Halmaheram Barat.
BACA JUGA:Desa Wisata Temajuk, Wisata Baharinya Bikin Gak Mau Pulang
BACA JUGA:Berwisata ke Desa Wisata Cempadak Jaya, Ini Pertualangan yang Fantastis Bikin Ketagihan
Selanjutnya menggunakan transportasi darat roda dua atau roda empat untuk menuju ke Desa Wisata Lako Akelamo, dengan waktu tempuh ±25 menit.
Sesampainya di Desa Wisata Lako Akelamo. Kesan pertama yang akan pengunjung dapatkan yaitu suasana perkampungan yang bersih dan rapi.
Serta keramahan yang begitu hangat kepada pengunjung akan semakin membuat terpesona.
Desa Wisata Lako Akelamo sendiri memiliki Destinasi Wisata yang cukup populer di telinga wisatawan. Baik dari Halmahera Barat maupun daerah lain di Maluku Utara lain.
Masyarakat setempat menamai destinasi wisata itu dengan nama Lapasi.
Melansir jadesta.kemenparekraf.go.id, Minggu 3 November 2024. Berikut ini beberapa wisata bahari dan budaya di Desa Wisata Lako Akelamo.
1. Fun Camp
Atraksi yang satu ini menjadi salah satu favorit pengunjung yang ingin bermalam di Destinasi Lapasi, Desa Wisata Lako Akelamo.
Dengan tenda yang telah disediakan pengelola, pengunjung sudah bisa merasakan sensasi berkemah di tepi pantai.
BACA JUGA:Melihatat Autentiknya Suku Dayak di Desa Wisata Pasir Panjang Kalteng, Simak di Sini Keunikannya