Manfaat Buah Nanas Dapat Mengobati Asam Urat

Sabtu 27 Jul 2024 - 16:01 WIB
Reporter : Etika Larasati Khontesa
Editor : Daspan Haryadi

KORANRADARKAUR.ID – Buah nanas merupakan buah yang populer dikalangan masyarakat karena rasanya yang enak dan menyegarkan. Buah nanas biasanya dujuluki sebagai buah King Fruits atau raja buah.

Karena buah nanas memiliki keunikan tersendirinya seperti kulitnya bersisik namun tidak tajam. Selain itu, buahnya juga menyerupai mahkota. 

Namun penting diketahui, ternyata buah nanas memiliki kandungan nutrisi dan manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh. Adapun kandungannya sebagai berikut:

1. Air: 88.9 gram (g)

2. Protein: 0.6 g

3. Lemak: 0.3 g

4. Serat: 0.6 g

5. Kalsium: 22 miligram (mg)

6. Fosfor: 14 mg

7. Zat besi: 0.9 mg

8. Natrium: 18 mg

9. Kalium: 111.0 mg

10. Tembaga: 0.03 mg dan masih banyak lagi.

Selain menjadi buah yang enak di makan, buah nanas juga dikenal memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan.

Mengutip dari palpos.bacakoran.co, berikut ini manfaat buah nanas bagi kesehatan. 

Kategori :

Terkait