KABAR GEMBIRA! Bengkulu Selatan Akan Dapat Tambahan Bangunan Stadion Mini, Ini Lokasinya

Rabu 12 Jun 2024 - 19:15 WIB
Reporter : Rohidi Effendi
Editor : Dedi Julizar

Mengingat, Kadis menyebutkan jika hal itu bukan lagi menjadi kewenangannya dan bisa disampaikan oleh kontraktor pelaksana nantinya.

"Kami hanya sebagai perpanjangan tangan pihak provinsi saja. Soal anggaran dan jadwal pelaksanaan ada di kontraktor," tegas Kadis.

Untuk itu, Rispin berharap, agar masyarakat untuk saling mendukung dan merespon positif rencana pembangunan tersebut.

Bukan tidak mungkin dengan adanya stadion di tiap-tiap kecamatan, akan menjadikan Karang Taruna lebih hidup dan suasa olaharaga kian diminati anak muda. *

Kategori :