Kamera depan memiliki resolusi 5 MP dengan aperture f/2.2.
Ponsel ini mendukung Dual SIM (Nano-SIM) dan memiliki baterai berkapasitas 5000 mAh yang tidak dapat dilepas.
Dengan berat 188 gram, HP ini dijual dengan harga Rp1.799.000.
4. Tecno Spark 20 Pro
Tecno Spark 20 Pro hadir dengan layar 6,78 inci beresolusi 1080 x 2460 piksel, menggunakan panel IPS LCD dengan refresh rate 120Hz.
Ponsel ini memiliki RAM sebesar 12 GB dan penyimpanan internal 256 GB. Sistem operasinya adalah Android 13, didukung oleh chipset MediaTek Helio G99 dengan prosesor Octa-Core.
Kamera belakangnya terdiri dari lensa utama 108 MP dengan aperture f/1.8 dan lensa tambahan 0.08 MP. Kamera depan memiliki resolusi 32 MP dengan aperture f/2.2.
Ponsel ini mendukung Dual SIM (Nano-SIM) dan ditenagai baterai Li-Po berkapasitas 5000 mAh yang tidak dapat dilepas.
HP ini dijual dengan harga Rp2.199.000. ***