TERBARU! Toyota Kijang Innova 2025 Hadir dengan Teknologi Canggih Mesin Hybrid, Ini Keunggulannya

Rabu 18 Dec 2024 - 09:54 WIB
Reporter : Etika Larasati Kontesa
Editor : Daspan Haryadi

BACA JUGA:Penutupan Tahun 2024! Harga Mitsubishi Xpander Didiskon, Jadi Segini!

2. Interior yang Nyaman dan Fungsional

Toyota Kijang Innova juma memiliki ruang kabin yang luas dan nyaman. Mobil menawarkan kapasitas hingga tujuh penumpang dengan bahan interior berkualitas tinggi.

Artinya, mobil ini baik digunakan untuk perjalanan jauh maupun penggunaan sehari-hari.

Selain itu, juga memiliki desain ergonomis tempat duduk yang nyaman.  

3. Fitur Teknologi Terkini

Mobil ini juga memiliki layar sentuh besar, konektivitas Bluetooth dan dukungan untuk Android Auto dan Apple CarPlay, sehingga pengemudi dan penumpang dapat terhubung dengan mudah. 

BACA JUGA:Tips Perawatan Motor Matic Honda, Agar Mesin Motor Tetap Halus dan Prima!

4. Performa Hybrid yang Efisien 

Dengan teknologi hybrid, Anda dapat menikmati perjalanan jauh tanpa khawatir tentang konsumsi bahan bakar Anda, karena Kijang Innova 2025 memiliki mesin bensin dan motor listrik yang memiliki efisiensi bahan bakar yang lebih baik.

5. Fitur Keselamatan yang Lengkap

Selain itu, mobil ini memiliki berbagai fitur keselamatan canggih, seperti Toyota Safety Sense, kontrol stabilitas, dan sistem pengereman anti-lock (ABS).

Mobil ini memiliki fitur yang dirancang untuk mencegah kecelakaan dan memberikan rasa aman saat berkendara.

Nah, dengan fitur-fitur tersebut Kijang Innova 2025 siap menjadi pilihan utama untuk keluarga yang menginginkan kendaraan yang dapat diandalkan.

Kategori :