Berapa Sih Besaran Pajak Mobil Idaman Keluarga Xenia? Intip di Sini

Besaran pajak Xenia.-Sumber foto: koranradarkaur.id-

KORANRADARKAUR.ID – Daihatsu Xenia pertama kali diluncurkan pada tahun 2004 dan sejak saat itu telah menjadi salah satu model yang paling dicari di segmen mobil MPV (Multi Purpose Vehicle).

Dengan desain yang ergonomis serta kapasitas penumpang yang memadai, Xenia mampu memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia yang sering melakukan perjalanan jauh.

Namun, di balik kenyamanan dan daya tariknya, ada kewajiban yang harus dipenuhi oleh setiap pemilik Xenia yaitu membayar pajak kendaraan.

Pajak kendaraan bermotor adalah pungutan yang dikenakan oleh pemerintah daerah atas kepemilikan dan penggunaan kendaraan.

BACA JUGA:Tangguh di Berbagai Medan, Ternyata Segini Besaran Pajak Suzuki Jimny!

BACA JUGA:Desain yang Unik dan Performa Handal, Intip Besaran Pajak Nissan Juke

Pajak ini digunakan untuk mendanai berbagai proyek pembangunan, termasuk perbaikan jalan, pembangunan jembatan dan penyediaan fasilitas umum lainnya.

Pembayaran pajak kendaraan Xenia dapat dilakukan melalui berbagai saluran, seperti di Kantor Samsat atau secara online melalui aplikasi yang disediakan oleh pemerintah.

Proses pembayaran pajak ini penting untuk dilakukan tepat waktu, karena keterlambatan dalam pembayaran akan dikenakan denda sesuai dengan peraturan yang berlaku. 

Denda ini bisa berlipat ganda jika tidak segera dibayar, sehingga pemilik kendaraan perlu memperhatikan jadwal pembayaran pajak.

Dikutip dari otomotif.okezone.com, berikut adalah besaran pajak dari mobil Xenia:

1. Pajak Xenia Type R (Tahun 2015-2021)

  • XENIA 1.3 R 4X2 AT 2015 Rp 2.436.000

  • XENIA 1.3 R 4X2 MT 2015 Rp 2.289.000

  • XENIA 1.3 R AT 2015 Rp 2.436.000

  • XENIA 1.3 R MT 2015 Rp 2.289.000

  • XENIA 1.3 R AT 2016 Rp 2.688.000

  • XENIA 1.3 R MT 2016 Rp 2.520.000

  • XENIA 1.3 R AT 2017 Rp 2.898.000

  • XENIA 1.3 R MT 2017 Rp 2.709.000

  • XENIA 1.3 R AT 2018 Rp 3.003.000

  • XENIA 1.3 R MT 2018 Rp 2.835.000

  • XENIA 1.5 R AT 2018 Rp 3.213.000

  • XENIA 1.5 R MT 2018 Rp 3.045.000

  • XENIA 1.3 R AT 2019 Rp 3.129.000

  • XENIA 1.3 R MT 2019 Rp 2.961.000

  • XENIA 1.5 R AT 2019 Rp 3.402.000

  • XENIA 1.5 R MT 2019 Rp 3.213.000

  • XENIA 1.3 R AT 2020 Rp 3.213.000

  • XENIA 1.3 R MT 2020 Rp 3.003.000

  • XENIA 1.5 R AT 2020 Rp 3.486.000

  • XENIA 1.5 R MT 2020 Rp 3.297.000

  • XENIA 1.3 R AT 2021 Rp 3.360.000

  • XENIA 1.3 R MT 2021 Rp 3.150.000

  • XENIA 1.5 R AT 2021 Rp 3.570.000

  • XENIA 1.5 R MT 2021 Rp 3.444.000

BACA JUGA:Punya Desain yang Kompak dan Efisien, Intip Besaran Pajak Honda Brio

BACA JUGA:Motor Pilihan Terbaik Pengendara Muda! Ini Pajak Yamaha Aerox Berdasarkan Kelasnya

2. Pajak Xenia R All New (Tahun 2021-2023)

  • XENIA ALL NEW R 1.3 CVT 2021 Rp 3.255.000

  • XENIA ALL NEW R 1.3 MT 2021 Rp 3.045.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT 2021 Rp 3.465.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT ASA 2021 Rp 3.612.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 MT 2021 Rp 3.234.000

  • XENIA ALL NEW R 1.3 CVT 2022 Rp 3.339.000

  • XENIA ALL NEW R 1.3 MT 2022 Rp 3.129.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT 2022 Rp 3.549.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT ASA 2022 Rp 3.696.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 MT 2022 Rp 3.318.000

  • XENIA ALL NEW R 1.3 CVT 2023 Rp 3.423.000

  • XENIA ALL NEW R 1.3 MT 2023 Rp 3.213.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT 2023 Rp 3.633.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 CVT ASA 2023 Rp 3.780.000

  • XENIA ALL NEW R 1.5 MT 2023 Rp 3.402.000

3. Pajak Xenia X (Tahun 2009-2023)

  • XENIA 1.3 X IA 2009 Rp 1.701.000

  • XENIA 1.3 X 2010 Rp 1.869.000

  • XENIA 1.3 X AT 2015 Rp 2.373.000

  • XENIA 1.3 X MT 2015 Rp 2.226.000

  • XENIA 1.3 X AT 2016 Rp 2.625.000

  • XENIA 1.3 X MT 2016 Rp 2.457.000

  • XENIA 1.3 X AT 2017 Rp 2.814.000

  • XENIA 1.3 X MT 2017 Rp 2.646.000

  • XENIA 1.3 X AT 2018 Rp 2.940.000

  • XENIA 1.3 X MT 2018 Rp 2.751.000

  • XENIA 1.3 X AT 2019 Rp 3.066.000

  • XENIA 1.3 X MT 2019 Rp 2.898.000

  • XENIA 1.3 X AT 2020 Rp 3.087.000

  • XENIA 1.3 X MT 2020 Rp 2.919.000

  • XENIA 1.3 X AT 2021 Rp 3.192.000

  • XENIA 1.3 X MT 2021 Rp 2.982.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 CVT 2021 Rp 3.108.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 MT 2021 Rp 2.877.000

  • XENIA 1.3 X MT 2022 Rp 3.024.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 CVT 2022 Rp 3.192.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 MT 2022 Rp 2.940.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 CVT 2023Rp 3.276.000

  • XENIA ALL NEW X 1.3 MT 2023 Rp 3.024.000

4. Pajak Xenia M (Tahun 2015-2023)

  • XENIA 1.0 M MT 2015 Rp 2.205.000

  • XENIA 1.0 M MT 2016 Rp 2.289.000

  • XENIA ALL NEW M 1.3 MT 2021 Rp 2.835.000

  • XENIA ALL NEW M 1.3 MT 2022 Rp 2.898.000

  • XENIA ALL NEW M 1.3 MT 2023 Rp 2.961.000

BACA JUGA:Motor Pilihan Terbaik Pengendara Muda! Ini Pajak Yamaha Aerox Berdasarkan Kelasnya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan