Makin Berkelas, Harga Mobil Suzuki APV 2024 Mulai Naik, Pencinta Otomotif Harus Siapkan Uang Lebih

Sabtu 23 Nov 2024 - 05:00 WIB
Reporter : Ujang Tamarozi
Editor : Daspan Haryadi

KORANRADARKAUR.ID - Saat ini mobil Suzuki APV 2024 makin naik kelas, karena kendaraan ini banyak dimintai bangsa pasar otomotif tanah air.

Karena itulah harga mobil Suzuki APV 2024 mengalami kenaikan, sehingga pencintanya harus menyiapkan sedikit uang lebih.

Tapi walau ada kenaikan di November 2024, tetapi penggemarnya tidak perlu takut.

Karena naiknya harga mobil Suzuki APV 2024 ini tidak terlalu signifikan apabila dibandingkan dengan produk-produk kendaraan lain.

Naiknya harga disesuaikan dengan lokasi konsumen membelinya.

BACA JUGA:Kesalahan Umum Merawat Aki Suzuki APV 2024, Bisa Menimbulan Masalah Besar Lho

BACA JUGA:Minat Suzuki APV Bekas Keluaran Tahun 2020? Serasa Masih Baru Segini Harganya

Dikutip dari artikel suzuki.co.id, untuk harga APV Blind Van tidak ada kenaikan tetap Rp 182.300.000, sedangkan Tipe GA Bulan Oktober Rp 222.100.000 dan harga Bulan November Rp 223.000.000.

Tipe GL Rp 230.200.000 Bulan November Rp 231.100.000 Tipe GX Oktober Rp 244.200.000, Bulan November Rp 245.100.000.

Tipe SGX Oktober Rp 247.400.000, harga Bulan November Rp 248.300.000.

Mobil Suzuki APV rata-rata naik diangka Rp 1-2 Juta saja.

Tetapi apabila dibandingkan dengan harga pada  bulan Maret 2024, harga terendahnya masih berada di angka Rp 178.600.000 untuk varian Suzuki APV Blind Van.

Sedangkan Bukan November 2024 menjadi Rp 182.300.000 ada kenaikan yang cukup lumayan diangka Rp 4  juta lebih.

Tetapi wajar-wajar saja saat ini mobil Suzuki APV 2024 terus berbenah dan menjadi idola baru bagi konsumen yang menginginkan kendaraan tesebut.

Selain itu juga dengan meningkatkannya harga mobil Suzuki APV maka bukti nyata mobil ini bayak diminati oleh masyarakat Indonesia sebagai mobil keluarga maupun mobil untuk usaha.

Kategori :